Hello,This is me!

Anggun W. Ningrum

Motherhood life too short, world too wide

August 30, 2017

PART 2 | Must Visit Place Around Malang for Family Trips | End




Hi there! Sudah dibacakah postingan sebelumnya tentang tempat hits di sekitar kota Malang dan Kota Batu? Yang belum baca ini linknya hehehe. Really High recommended for family time. Nah selain tiga tempat di postingan sebelumnya, ini dia list tempat seru lainnya di kota Batu Malang!

Museum Angkut


Nah ini dia tempat yang lagi hits di Kota Batu, yaitu museum angkut! Sesuai namanya di museum ini banyak banget koleksi moda transportasi, mula dari motor (tapi bukan sembarang motor, melainkan motor jadul, moge dan semuanya keren!) Kemudian ada Mobil, nah koleksi mobilnya gilaaaaakk keren-keren parah! Dari mobil classic, mobil jadul, mobil sport semuanya lengkap, suami aku sampai ngences liat mobil-mobilnya! hahaha. And me, yang termasuk bukan pecinta otomotif dan sejenisnya sampai ngiler juga! MUST VISIT for car maniac. 

sebagian koleksi museum Angkut

mobil kepresidenan

sebagian kolesi mobil antiknya, bikin ngiler!

sebagia koleksi mobil dan motor antik
Ingstgranble area :D


Kemudian juga ada pesawat kepresidenan, dan helikopter kepresidenan pertama. Sambil jalan sambil belajar sejarah (lagi-lagi edukasi, pasti tau dong kalau sudah punya unsur edukasi yang punya pasti sama dengan yang punya jatim park hahaha). Yang bikin keren, tata tempat moda angkutan ini dibagi per zona. Seperti zona Eropa, Amerika, China, Indonesia. Pokoknya aku gak bisa jelasin, mending datang langsung kesini aja, karna tempat ini sungguh INSTAGRAMMBLE. Ohya, pasar apungnya adalah favorite aku, setelah lapar dan capek keliling Museum Angkut, pasar apung ini tempat yang cocok buat kulineran. Top. 
yang dibelakang itu adalah helikopter kepresidenan pertama

ootd dikit


first classnya pesawat kepresidenan


welcome to Holywood bebeh!





pasar apung di museum angkut, seru ya!


BNS (Batu Night Spektakuler)


Batu Night Spektakuler ini lebih seperti night marketnya kota Batu Malang, buka dari jam 4 sore sampai jam 12 malam. Saat tempat-tempat di atas close, inilah tempat untuk cuci mata di malam harinya. Disini adalah tempatnya buat kuliner, belanja oleh-oleh khas batu, keripk buah, T-shirt  dan lainnya.Dan disin juga ada arena bermainnya loh, dan permainannya pun cukup seru.

Admission Fee ;Rp.40.000 (only entrance fee) atau Rp,100,000 (entrance fee + pass buat main diseluruh wahana di BNS) 





Kusuma Agrowisata


 Tempat selanjutnya yang wajib dikunjungi untuk liburan keluarga di Malang adalah Kusuma Agrowisata Resort. Walaupun ini resort, tapi pengunjung yang tidak menginap dibolekan untuk masuk ke area wisatanya. Kalau jalan-jalan ke kota Apel tidak lengkap kalau belum yang namanya "Memetik apel langsung dari pohonnya", so we can do something like this in here.






Selain ada kebun apel yang sangat menggiurkan, disini juga ada waterpak yang cocok buat anak-anak.Wah anakku happy banget disini hahaha, sayangnya aku gak bawa baju renangnya, padahal admission fee untuk wisata petik apel di Kusuma Agrowisata ini ternyata sudah include dengan waterparknya.

geram liat bunga-bunganya!!!!
makan apel langsung dari pohonnya ya nak
gemes!
kebun apel dan beberapa hewan yang lucu
can;t stop to eating appke, huh?

worth view

Lunch at Pupuk Bawang


Well, selain menawarkan banyak tempat wisata keluarga yang seru, di Kota Batu Malang ini pun juga banyak memiliki restaurant with Amazing View, alias memiliki pemandangan yang menyejukkan mata dan hati. Dari sekian banyak resto aku  cuma sempat mencicipi Pupuk Bawang, hmm sepertinya lburan 5 hari di Kota Malang dan Batu tidak cukup ya! hahha.
pemandangan yang menyejukkan mata dan hati

Nah Pupuk Bawang ini bisa jadi plihan buat yang bosan makanan yang itu tu saja, karna disini makanan yang banyak dijumpai ya Bakso, Nasi pecel, Nasi rawon, pecel lele, dan kawan-kawannya. And this place have good tasty food with adorable price plus with big portion. Bonusnya bisa menikmati pemandangan indah yang menyejukkan mata.




favoritenya si Keanan

Nah seru kan Libuan keluarga ke Malang? Jika memang punya waktu yang cukup lama, idelanya liburan ke kota Malang dan kota Batu itu sekitar 4 hari 3 malam. Nah buat moms and dad yang mau bawa sikecil liburan sekaligus belajar, sebaiknya ambil 3 day pass, dimana pass ini bisa berlaku selama 3 hari dan bisa dipakai untuk masuk ke tempat wisata seperti Museum Angkut, Museum Tubuh (saya gak masuk), Eco park (saya gak masuk juga), Jatm park 1 & 2, BNS, dan mash banyak lagi. Untuk info pass ini bisa kunjungi link ini https://www.jtp.id/ atau bisa dbeli di TIKE.com


UNTUK PART 1 TEMPAT HITS DI MALANG DAN SEKITARNYA BISA BACA DI LINK IN YA! https://backpackerwithkoper.blogspot.co.id/2017/08/part-1-must-place-around-malang-for.html

She is a moody travel blogger and part time travel planner. She travel to lived. Believe she could so she did

1 comments:

BLOG ARCHIEVE

2017


VIETNAM [ HO CHI MINH TRAVEL GUIDE - PART 2
VIETNAM [ HO CHI MINH TRAVEL GUIDE - PART 1
PART 1 | Must Visit Place Around Malang for Family Trips
PART 2 | Must Visit Place Around Malang for Family Trips | End
Travel Review ; Alilas Villa Uluwatu, where you can Listen the music of Ocean
Gathering Beauty Influence X MAKE OVER Indonesia
Travelling to South Korea on Day 4 ; N Seoul Tower, Must Visit When in Seoul
Travelling to Korea on Day 4 ; Autumn Vibes at Yeoido and Visiting Indonesian Embassy
Family Vacay to Bromo Tengger Semeru National Park!
Happy Family Vacation at Gili Trawangan, Lombok
Postcard From Tropical Paradise Gili Trawangan
HALAL RASTAURANT IN VIETNAM - TEMPAT MAKANAN HALAL DI HO CHI MINH CITY
Korea day 3 : Afternoon Stroll at Gangnam
Travelling to Korea on Third Day ; Postcard from Ewha Woman University
Traveling to Korea on Day 2 : Experience Hanbok and Cherry Blossoms
Traveling to Korea on Day 1 : Hello from Seoul and Second Experienced
TRAVEL REVIEW : Jungle Fish Ubud, welcome to Jungle Club.
7 Cafe Restaurant Keren dan Instragramble di Bali
VIETNAM DAY 3 : ADMIRE THE BEAUTIFUL OF HALONG BAY AND FAREWELL TIME
VIETNAM DAY 2 ; LET'S GO TO HALONG BAY
WHAT TO DO IN HANOI
MY FIRST IMPRESSION ABOUT VIETNAM, WHY YOU GUYS MUST VISIT THIS COUNTRY
SWEET PEACH HOUSE : GORGEOUS, LOVELY AND UNIQUE LODGING IN LOMBOK
LA LAGUNA. NEW HYPE PLACE FOR WAITING SUNSET IN CANGGU
HALAL RESTAURANT IN SINGAPORE - TEMPAT MAKANAN HALAL DI SINGAPORE
LOMBOK TRAVEL GUIDE ; THREE BEACH YOU MUST VISIT WHILE IN LOMBOK
BALI TRAVEL GUIDE ; HIDDEN MARIGOLD FIELDS IN KARANGASEM, SUCH A PARADISE!